Kami diminta untuk membawa pakaian secukupnya, alas tidur, peralatan mandi, dan peralatan masak. Karena kami diminta memasak untuk sarapan pagi esok harinya.Setelah itu kami dibagi 4 kelompok sebagai tim saat memasak,kuis,maupun game. Rekoleksi pun tiba, kami bergegas meletakan barang kami masing-masing, setelah itu kami berbaris sesuai tim yang sudah ditentukan. Setelah itu ketua kelompok mengecek anggota-anggotanya, kemudian kami masuk ke aula serbaguna/ruang Santo Matius untuk diberi materi peralatan liturgi oleh Sr. Paulista,OP. Setelah diberi materi, kami mendengarkan pengalaman hidup seorang Pastur paroki kami yaitu Pst. Paskasius Bekatmo,OSC, ada pula sesi tanya jawab dengan beliau. setelah itu kami lanjutkan dengan makan malam. Kemudian dilanjutkan dengan kuis umum yang dibawakan oleh pengurus. Lalu malam itu kami diminta untuk duduk melingkar, kami diberi masing-masing 1 lilin dan selembar tissue sebagai alas, ketika lilin dinyalakan dan lampu dipadamkan, renungan pun dimulai. Setelah renungan selesai, kami lanjutkan dengan tidur malam. Keesokan harinya, kami mengikuti Perayaan Ekaristi, kemudian kami mempersiapkan diri untuk masak, setelah semua siap, memasak pun dimulai. Berbagai macam masakan yang dibuat oleh kami, ada nasi cap cay, nasi goreng omelet, dan sebagainya. Penilaian dilakukan oleh pastur-pastur yang ada di paroki dan juga pembimbing kami. Kemudian kami lanjutkan dengan game, setelah game selesai kami diminta untuk membereskan barang kami. Siang itu selesai sudah rekoleksi kami kali ini, kami pun pulang ke rumah kami masing-masing.
Sunday, February 8, 2015
Renungan Malam Putra Altar Santo Yusuf Cirebon
Kami diminta untuk membawa pakaian secukupnya, alas tidur, peralatan mandi, dan peralatan masak. Karena kami diminta memasak untuk sarapan pagi esok harinya.Setelah itu kami dibagi 4 kelompok sebagai tim saat memasak,kuis,maupun game. Rekoleksi pun tiba, kami bergegas meletakan barang kami masing-masing, setelah itu kami berbaris sesuai tim yang sudah ditentukan. Setelah itu ketua kelompok mengecek anggota-anggotanya, kemudian kami masuk ke aula serbaguna/ruang Santo Matius untuk diberi materi peralatan liturgi oleh Sr. Paulista,OP. Setelah diberi materi, kami mendengarkan pengalaman hidup seorang Pastur paroki kami yaitu Pst. Paskasius Bekatmo,OSC, ada pula sesi tanya jawab dengan beliau. setelah itu kami lanjutkan dengan makan malam. Kemudian dilanjutkan dengan kuis umum yang dibawakan oleh pengurus. Lalu malam itu kami diminta untuk duduk melingkar, kami diberi masing-masing 1 lilin dan selembar tissue sebagai alas, ketika lilin dinyalakan dan lampu dipadamkan, renungan pun dimulai. Setelah renungan selesai, kami lanjutkan dengan tidur malam. Keesokan harinya, kami mengikuti Perayaan Ekaristi, kemudian kami mempersiapkan diri untuk masak, setelah semua siap, memasak pun dimulai. Berbagai macam masakan yang dibuat oleh kami, ada nasi cap cay, nasi goreng omelet, dan sebagainya. Penilaian dilakukan oleh pastur-pastur yang ada di paroki dan juga pembimbing kami. Kemudian kami lanjutkan dengan game, setelah game selesai kami diminta untuk membereskan barang kami. Siang itu selesai sudah rekoleksi kami kali ini, kami pun pulang ke rumah kami masing-masing.
Labels:
afterthought
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment